Browsing Category

Podium

Penyederhanaan Rekapitulasi Suara

PANJANGNYA perjalananan rekapitulasi suara hasil pemilu diakui sebagai salah satu potensi kecurangan. Makin banyak tempat persinggahan rekapitulasi, makin banyak ‘kebocoran’. Karena itu, perlu diapresiasi rencana DPR untuk memperpendek…

Guru Cabul

JUDUL itu tidak bermaksud mendiskreditkan guru. Judul itu lebih merupakan ekspresi kekhawatiran bahwa kita sepertinya lengah perihal hadirnya guru cabul. Guru cabul itu ada di sekolah rumah (homeschooling), dosen di suatu perguruan…

Dilarang Berangan-angan

BESOK, Selasa, 9 Mei 2017, majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Utara bakal membacakan vonis terhadap Ahok. Gubernur Jakarta itu dituntut setahun penjara dengan masa percobaan dua tahun, dalam perkara penodaan agama. Apakah hakim…

Bercerai Baik-Baik

APAKAH euro bakal bertahan sebagai mata uang tunggal? Pertanyaan itu kembali kian kencang mencuat, seiring dengan kian dekatnya pilpres Prancis putaran kedua, yang berlangsung akhir pekan ini (7 Mei 2017). Rakyat Prancis dihadapkan kepada…

Sepatu KPK

ADA permintaan aneh bin ajaib anggota DPR kepada KPK. Permintaan itu ialah agar KPK 'fleksibel'. Fleksibel terhadap apa? KPK bersedia memutar rekaman pemeriksaan Miryam Haryani, yaitu terbatas pada bagian yang menyebutkan ada tekanan dari…

Kalah

SAYA mengharapkan Ahok-Djarot menang. Ternyata kalah. Sebaik-baiknya perkara ialah mengucapkan selamat kepada Anies-Sandiaga. Ketika menang, saya percaya kepada hasil quick count lembaga survei kredibel yang ditayangkan Metro TV. Misalnya…

Pelancung

ETIKA kepublikan kiranya patut menjadi cemoohan. Kenapa? Karena semakin banyak yang tidak senonoh terjadi berkaitan dengan jabatan dan fungsi kepublikan, semakin kencang ajakan untuk mematuhi etika. Pejabat publik melanggar etika dan kita…

Segenggam Ketenangan

DENGAN wajah yang satu kita gembira, dengan wajah yang lain kita senyatanya prihatin, amat prihatin. Wajah terbelah. Itulah sejujurnya wajah kita (anak bangsa), berkaitan dengan lembaga negara. Wajah kita prihatin, tepatnya sedih, karena…

Mar-a-Lago

KIRANYA tak ada resor di AS dewasa ini semenjulang Resor Mar-a-Lago. Itulah resor milik pribadi Donald Trump, yang dijadikan tempat pertemuan bilateral Trump sebagai presiden AS dengan PM Jepang Shinzo Abe dan Presiden Tiongkok Xi Jinping.…

Lidah,Ludah,Iler

LIDAH bisa menyembunyikan kebenaran. Lidah bahkan bisa membengkokkan kebenaran. Itulah lidah yang nyaring terdengar dalam perebutan jabatan di Dewan Perwakilan Daerah. Nyaring lidah yang pertama dilontarkan pemangku jabatan di Mahkamah…